Home » , » Senyum??

Senyum??

Written By Unknown on Sabtu, 19 Januari 2013 | 09.49


Oleh M. Rizky Abadi
Sampoerna Academy Bogor Campus
 

Senyum ??
Memang iya??
Aku tak percaya
Senyumu itu palsu
Bukan sebuah senyuman didasarkan hati
Tapi karena senyumu itu senyum munafik yang ada
Pohon pun akan tumbuh kebawah bila kau terseyum padaku
Tapi untuk di sampingku
Dasar bodoh !!!
Orang itu tak akan luluh
Aku iya bila dia iya
Tak perlu kau menekuk lututmu untuk itu
Aku bukan Tuhanmu...
Tapi aku mohon,
Pergilah!!
Biarkan kami berjalan
Jangan kau ikat kaki kami
Aku tahu kalau itu memang pilu
Tapi aku lebih dulu masuk garis finis
Dan aku mohon kau hilanglah
Tanpa ada kepalan yang membirukan kepala



Tentang Penulis : MR. Abadi

Share this article :

Posting Komentar

Advertisment

alt anda alt anda alt anda alt anda The Billion Rupiah Homepage alt anda
 
Support : Baktiar Nur Makmura | Hedi M Fauzi | Nahdi Permadi | Aan Anipah | Azka Azizah
Copyright © 2013. Goresan Anak Bangsa - All Rights Reserved
Template Edited by @BMakmura Published by @KangHedi
Proudly powered by Blogger